Tel: +6221 7520137| Mail: [email protected]



  • Selamat Kepada Tim TEY 7 SMA N 1 Depok.
    Sebuah prestasi bergengsi dan membanggakan telah diraih Tim Eco Youth SMA N 1 Depok yang telah berhasil keluar sebagai Juara I Toyota Eco Youth ke-7

  • elearning SMA N 1 Depok.
    Alhamdulilah Bantuan yang diberikan pusat berupa Fasilitas e-learning untuk SMA Negeri 1 Depok sudah bisa diakses oleh seluruh warga SMA Negeri 1 Depok.

  • PPDB 2012 SMAN 1 Depok.
    Silahkan dibaca dengan cermat persaratan mengikuti seleksi


Selamat Dan Sukes Kepada TIM OSN SMAN 1 Depok

Selamat Dan Sukses kepada TIM OSN SMAN 1 Depok yang meraih 1 Medali EMAS bidang Komputer, 1 Medali PERAK Bidang Fisika dan 1 Medali PERAK bidang Kebumian dalam OSN (Olimpiade Sains Nasional) 2012 di Jakarta.

Selamat Datang Di Web Site Kami

Dalam rangka memenuhi kebutuhan perkembangan teknologi informasi dan komunikasi, serta sejalan dengan visi SMA Negeri 1 depok sebagai salah satu SEKOLAH UNGULAN dan TERBAIK di jawa barat, maka kami membangun Website SMAN 1 Depok dengan harapan dapat menjadi media informasi media komunikasi dan media belajar bagi warga sekolah- alumni, orang tua, masyarakat. Pada tahap awal ini kami fokus pada kelengkapan informasi dan data yang sebanyak mungkin dapat diakses oleh semua pihak. Bila ada saran , masukan dan kriktikan, sampaikan via email ke [email protected]

Sambutan Kepala Sekolah

SEKOLAH UNGGUL DAN TANTANGAN MASA DEPAN.

SMA Negeri I Depok memiliki visi menjadikan SMA Negeri 1 Depok sebagai sekolah Unggul yang kompetitif berwawasan global menuju sekolah bertaraf internasional. Unggul dan atau keunggulan memiliki makna yang luas dan perlu dijabarkan secara lebih konsepsional dan operasional. Keunggulan yang diharapkan mencakup keunggulan yang kompetitif dalam bidang akademik maupun non-akademik untuk mempersiapkan peserta didik menghadapi tantangan masa depan yang semakin kompleks baik di tingkat nasional, regional, maupun internasional.

Makna sekolah unggul adalah sekolah yang mampu memberikan layanan optimal kepada seluruh anak didik dengan berbagai perbedaan bakat, minat kebutuhan belajar; sekolah yang mampu meningkatkan secara signifikan kapabilitas yang dimiliki anak didik menjadi aktualisasi diri yang memberikan kebanggaan; sekolah yang mampu membangun karakter kepribadian yang kuat, kokoh dan mantap dalam diri siswa; sekolah yang mampu memberdayakan sumber daya yang ada secara optimal dan efektif; sekolah yang mampu mewujudkan networking yang luas kepada pemangku kepentingan (stakeholder); sekolah yang mampu mewujudkan sekolah sebagai organisasi pembelajar; dan sekolah yang responsif terhadap perubahan.

Dunia pendidikan saat ini dan masa-masa yang akan datang menghadapi tantangan yang kompleks seirama dengan perubahan-perubahan yang terjadi, balk perubahan tatanan peradaban dunia, arus globalisasi bidang ekonomi dan moneter, perubahan iklim, perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi; globalissi informasi, perubahan kebijakan, dan perubahan lain yang terjadi dapat mempengaruhi arah kebijakan dunia pendidikan. Karena itu sekolah dan seluruh civitas akademikanya haru terus-menerus dan tiada hentinya belajar dalam upaya menyikapi laju perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi dengan segala macam implikasinya.

Guru dituntut secara terns menerus memperkaya khazanah kompetensinya. Guru harus memperkuat pikiran. Menurut Dr. Ibrahim Elfikri dala bukunya Quwwat al-Tafkir (2009) diterjemahkan oleh Khalifurrahman Fath dan M. Taufik Damas, menyatakan bahwa pikiran memiliki proses yang kuat, membuat arsip memori dalam akal, melahirkan mindset; memengaruhi intelektualitas, fisik, perasaan, sikap, basil, citra diri, harga diri, percaya diri, kondisi jiwa, kondisi kesehatan; pikiran dapat melampaui waktu; pikiran tidak mengenal jarak; pikiran dapat menambah dan mengurangi energi; dan pikiran dapat melahirkan kebiasaan. Karena perubahan sesuatu keniscayaan yang terjadi, dan setiap saat terjadi perubahan, maka tenaga pendidik dan kependidikan ditantang untuk senantiasa berpikir positif.

Salah satu upaya sekolah dalam menghadapi tantangan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi khususnya terkait dengan kesiapan penyelenggaraan proses pembelajaran aktif kreatif dan menyenangkan maka sekolah menyiapkan perangkat pengaksesan informasi melalui pemanfaatan IT sebagai media informasi,komunikasi dan pembelajaran baik di kelas maupun di luar kelas atau di luar sekolah. Diharapkan para pendidik dan tenaga kependidikan dapat memanfaatkan sarana tersebut untuk meningkatkan layanan pembelajaran terhadap peserta didik sehingga tingkat keunggulan sekolah masuk pada keunggulan yang komperehensif kualitatif dan kompetitif. Di antaranya sekolah telah menyiapkan LCD projektor, laptop, televisi, perpustakaan dengan sistem digital bisa diakses di digilib.sman1depok.web.id, akses internet 24 jam, video streaming pendidikan di sman1depok.web.id/video. Tenaga pendidik dan kependidikan juga dapat memanfaatkan fasilitas video conference melalui situs elearning.sman1depok.web.id yang juga dapat dimanfaatkan untuk kuis, media pembelajaran on line, forum diskusi, blog untuk siswa dan guru. Sudah banyak sarana prasarana untuk menunjang proses pembelajaran yang berbasis IT. Karena itu kepada pendidik, tenaga kependidikan, dan para siswa diharapkan dapat memanfaatkan fasilitas IT untuk menggapai sekolah unggul sebagaimana visi SMA Negeri 1 Depok.


SMA N 1 DEPOK JUARA I TOYOTA ECO Y OUTH 7

Sebuah prestasi membanggakan berhasil diraih TIM Eco Youth 7 SMA Negeri 1 Depok.

Tim ini beranggotakan 113 orang yang terdiri dari : 68 orang kelas XI dan 45 Orang kelas X yang terdiri dari divisi-divisi Recycle, Teknik, Composting dan dan REvitalisasi.

Mengambil judul kegiatan Pendidikan Karakter Berbasis SETS (Science, Environment, Technology and Society) Pada Lingkungan SMAN 1 Depok tim besar ini berhasil meraih JUARA 1 menyisihkan karya-karya hebat dari sekolah sekolah lainnya.

Tampak dalam foto Bapak Deden Suryasa S.Pd, Ibu Siti Coiriyah S.Pd, Ibu Ratna Ristianti S.Pd dan Ibu Tani Sofiantani S.Pd berfoto bersama Siswa Tim Eco Youth 7 di halaman SMA N 1 Depok


SISWA DITERIMA PTN 2012

Rekap Sementara Siswa SMAN 1 Depok #33 yg lulus PMDK/SNMPTN

Selamat buat angkatan 33scholastic yang sudah diterima!

  1. Sonya Aprella Diva UI-FK
  2. Anindya Fitri H. UI-AKUNTANSI
  3. M. Fahmi Z. A. UI-BIOPROSES
  4. M. Rodiansyah UNDIP-Teknik Kimia
  5. Assifa Nur Hisana ITB-SITH
  6. ANNAFi AVICENNA UI-Psikologi
  7. EMILIA TIURMA SAVIRA UI-Komunikasi
  8. Desti Nurul Q. UNILA-FK
  9. MAHARDIKA ZEIN ITB-FTSL
  10. TADZKIA NURSHAFIRA UGM-HI
  11. Rahmi Deswita ITB-FTSL
  12. HANIF IBADURRAHMAN UI-Ilmu Komputer
  13. MEIVY INDIRA SAVITRI UI-Ilmu Perpustakaan
  14. Siti Rahayu RachmawatiUI-Komunikasi
  15. Hazhiyah Ghaisani Haris ITB-SAPPK
  16. Dena Prestia Hallatu UI-Tek Kimia
  17. ANINDYA MAYA ARVIANY UI-Sistem Informasi
  18. M. ULIL AMRI ITB-FTTM
  19. Qonita Afinanisa ITB-SITH
  20. Fara Muthia UGM-Manajemen
  21. Angela Pinkan Pustika Rini UI-Teknik Industri
  22. MERCY EGRINA ADINIKO ITB-FMIPA & UI-Teknik Kimia
  23. PURNAMA AJI UI-Akuntansi
  24. M. Hanif Diorizky ITB-FMIPA
  25. DELIANA RAMDANIAWATI UI-Metalurgi
  26. BRAHMANTYO AHMEDIKA UNPAD-T.Geologi
  27. Hafsah Indrianita Pratiwi UI-Metalurgi
  28. AZZAHRA SHABRINA L UI-Komunikasi
  29. A. DZIKRI FAUZAN PNJ-Teknik Sipil
  30. Vika Indriana UI-Manajemen
  31. Mira Tri Rizky UI-Psikologi
  32. Aulia Primananda UI-Tek Lingkungan
  33. Bagas Diko Firmansyah UI-Kimia
  34. Difa Perdana UI-Adm Fiskal
  35. Hasna Khairiani UI-Kriminologi
  36. PRADIVO LUIGI UNIBRAW-FK
  37. NILUH NOVI Udayana-Manajemen
  38. Ani Fatayati Illiyuni UI-Akuntansi
  39. Dessy Amelia Herianti UI-Adm Fiskal
  40. Dewi Nuryana UI-FKM
  41. Adhika Satyadharma UI-Teknik Mesin
  42. Karisa Zeisha Sahela UI-Teknik Industri
  43. M. Bagus Prakasa UI-Teknik Kimia
  44. Kevin Simbolon UI-Metalurgi
  45. HAMKA HIDAYATULLAH UI-Sistem Informasi
  46. MAYAHATI NAZAYA Udayana-FK
  47. M. HAEKAL UI-Elektro
  48. M. Dhani Ekaputra UI-Perkapalan
  49. BIMO SETIOTOMO UI-Psikologi
  50. RIRI MARIANI QOLBI UI-Psikologi
  51. Pinesti Zanariasti UI-Adm. Keuangan & Perbankan
  52. RIZKI IDESTI RAMADHANI UI-Komunikasi
  53. LUTFAN RASIS UNJ-Psikologi
  54. Laksmita Dewi R. UI-Akuntansi
  55. Fitry Rochmatia Noer UI-Ilmu Politik
  56. Diovio Alfath UI-Hukum
  57. BHAYU RAVELLI ARSYAD UI-Adm Negara
  58. SABILA FIRDAUSY UNS-Teknik Sipil
  59. Dita Laksmita Alim UI-Akuntansi
  60. SATRIO WIBISONO UI-Teknik Sipil
  61. SINDY FADHILAH N. UNPAD-Psikologi
  62. Raita Faza UGM-FK (Int)
  63. Naomi Wiramah UI-Ilmu Gizi
  64. Jonathan Odilo UI - FK
  65. Alfredo Valentino UI-Komunikasi
  66. Dwikky Takbir UNPAD-Komunikasi
  67. Nisrina Saraswati UI-Hukum
  68. Arasyan Albar ITB-SBM
  69. RINALDI DWIYANTO UI-Teknik Sipil
  70. ARXIALIRIA UNPAD-Akuntansi & UI-Adm Negara
  71. M.Wahyu Priadi UNDIP-Sistem Komputer
  72. Ishaq Abdullah UI-Arsitektur
  73. Paulus Reinhard UI-Adm Niaga
  74. RIFQI ALFATIH UI-Ilmu Komputer
  75. MOLINA ULFA UI-Kessos
  76. Zahra Hasanah UI-Akuntansi
  77. Wildan UI-Tek Perkapalan
  78. Avie Sekar L.L. UI-Hukum + UI-Akuntansi
  79. NADIYA NURUL A. UNPAD-Farmasi
  80. M. ABDUL HALIM UNPAD-Adm Bisnis
  81. A. L. Ainul Alam UI-Fisika
  82. RIKA FADILAH Andalas-FK
  83. ILHAM FILARDHI UI-Teknik Industri
  84. Dina Nurul A. UI-Psikologi
  85. Giovani Vania UI-Kessos
  86. Miftah S.R. UNDIP-Psikologi + UI-Sastra Prancis
  87. Yoshiori Wasis P. UNDIP-Teknik Sipil
  88. Ade Wening S. UI-Hukum + UI-Akuntansi
  89. Iman Nurfakih UI-Ilmu Ekonomi
  90. A. SYARIATI UI-Ilmu Ekonomi
  91. FATHIMAH SHAFIYYAH UI-Manajemen
  92. Anissa Dini UI-Komunikasi
  93. Titah Etika E. ITB-FTTM
  94. Anindya Ayu P. UNPAD-HI + UI-Hukum
  95. WIMALA UI-Psikologi
  96. M. ADIBWAFI UNPAD-Ekonomi P.
  97. Clarissa Veronika ITB-SBM
  98. Ari Sri Wahyudi UI-Adm Fiskal
  99. Naufal Azka A. UNDIP-Teknik Sipil
  100. Kholid A.H. UI-FARMASI
  101. RIZQI CHOIRIAH UNJ-P.Ekonomi
  102. Fatyya Hasanah UI-Teknik Mesin
  103. Gelda Sella M. ITB-SBM
  104. Lukas Bonar N. UI-Ilmu Ekonomi
  105. Fadly Syahputra ITS-Sistem Informasi
  106. Hussein Iman A. UI-Sistem Informasi
  107. Syaninta Alvi UNPAD-FIK & UI-Psikologi
  108. Fakhreza UI-Manajemen
  109. ALVIENA R. UI-Komunikasi
  110. HARYO WIBISONO ITB-SITH & UI-Teknik Mesin
  111. Karina Kusuma D. UGM-Geografi
  112. Syarief Basyarahil UNDIP-Teknik Kimia
  113. Amalita F. UI-Ilmu Politik
  114. A.Ghalib UNPAD-Hukum
  115. Pandu Dewanata UI-Sastra Belanda
  116. Hikmah Haula UNJ-P.Matematika
  117. A. Fatah Ismail UI-Teknik Mesin
  118. Farhan Indra P. UI-Akuntansi
  119. Nurfahmi I.K. UI-Hukum
  120. Annisa K. UI-Arsitektur
  121. Arradan T. UI-Manajemen
  122. Jalusista Prathama Risetyo Kusumo UI-Arsitekur
  123. Nadya Marsha ITB-SBM
  124. Rizka Chairunnisa UI-Arsitektur
  125. Aryo Nugroho UNAIR-Manajemen + UI-Manajemen
  126. Calvin Febiansyah UI-Sosiologi
  127. Siti Zahra F. UI-Hukum
  128. Jessica Mutiara UNJ-P.Ekonomi
  129. Haritztya Azka UI-Sistem Informasi
  130. Afif Abdurahman UI-Matematika
  131. Farah Fauziah H. UI-Akuntansi
  132. Indriarti Kusumanita UI-Arsitektur
  133. Hagi Manurung UI-Matematika
  134. Yusuf Aufar R. IPB-Teknologi Pangan
  135. Fitri Anggraeni UNPAD-FKG
  136. Indri Puspasari UNSOED-FK
  137. Natasha Chairunnisa UI-FKM
  138. Adamsyah Nugraha UNPAD-Ekonomi P.
  139. Dhiyan Rizky A. ITB-FMIPA
  140. Haidar Hilmi UGM-Planologi
  141. Sherly Monalisa UNDIP-Geologi
  142. Dian Febi UIN-Farmasi
  143. Yuthika Jusfayana UGM-Psikologi
  144. Seva Juneva UI-Teknik Kimia
  145. Sekar Kumala UI-Teknik Kimia
  146. Novi Ayu Ningtyas UNJ-P.Kimia
  147. Afifah Meidivia F. UI-Tek Lingkungan
  148. Muhammad Fauzan UIN-Sistem Informasi + UNJ-Teknik Mesin
  149. Afifah Dyah UI-Komunikasi
  150. M. Haris Nugroho UNDIP-Akuntansi & UI-Sejarah
  151. Asma Zahidah UI-Farmasi
  152. Putri Sulistiani UNIBRAW-Psikologi & UI-Psikologi
  153. Mailinda UNJ-P.B.Inggris
  154. Andi M.Arief UNPAD-Komunikasi
  155. Echa Yuniarti UNPAD-Adm Bisnis & UI-Adm Fiskal
  156. Elmo Widi N. UNPAD-Agroteknologi& UI-Geografi
  157. Utari Indriani UNPAD-Akuntansi& UI-Akuntansi
  158. Indah Kusumawati UNPAD-Farmasi
  159. Fitriani Nurza UNPAD-Statistika + PNJ-Konversi Energi
  160. Anya Prilla Azaria UNPAD-Psikologi& UI-Kimia
  161. Mutiara Fadila UNPAD-Biologi
  162. Aprilianny UNPAD-Ekonomi P.
  163. Julia Riannisa UNPAD-HI & UI-Adm Fiskal
  164. Amalia Ghassani Atmadja UNPAD-Ilmu Hukum & UI-Adm Fiskal
  165. Adilfi Lazuardi Ghufron UI-Farmasi
  166. Christy Magdalena S. UNS-Psikologi + UI-FKM + Unibraw-FK + UGM-FK + UI-FK
  167. Dhesna Cindera Bumi PNJ-T.Sipil Konst Jalan Tol
  168. Annisa Yulianti PNJ-T.Multimedia
  169. Aditya Pramadilla S. PNJ-MICE
  170. Kemala Octariny UNS-Teknik Arsitektur + Unibraw-FK
  171. Irsha Marditya Sayekti UI-Matematika
  172. Windy Vidya Pratitya UI-Hukum
  173. Niken PNJ-Akuntansi
  174. Arvin Samuar UI-Ilmu Komputer
  175. Adinda Rifany UI-Kimia
  176. Idzni Mardhiyah UI-FKM + Undip-Biologi + UNILA-FK
  177. R. M. Kahfie UI-Hukum
  178. Sabila Rusydina UI-FIK
  179. Putrisuvi N. UI-FKM
  180. Rizda Dwi P. UI-Sistem Informasi
  181. Khairunnisa PNJ-Teknik Informatika
  182. Novaldo UI-Metalurgi
  183. 'Abiir Mahmudi Ismail UI-Psikologi
  184. Aliefa Asyifa PNJ-Teknik Sipil
  185. Adrian Jiwantoro UI-Ilmu Komputer
  186. Reynaldi Rachmat UI-Teknik Kimia
  187. Panca Hadi UI-Metalurgi
  188. Khadijah UI-FKM
  189. Amirullah M.D. UNPAD-Manajemen
  190. Saur Maruli Evan UI-FK
  191. Nurullafina Sa'adah ITS-Teknik Kimia
  192. Razethy Rahayu B. IPB-Kimia
  193. Gayu Putut G. ITS-Tek. Perkapalan + Univ.Bakrie-Teknologi Pangan
  194. Fauzil Halim M. ITS-Teknik Geofisika+ IT Telkom - Teknik Telekomunikasi
  195. M.ADI SATRIO L. Unibraw-FK
  196. MIRANDA JAYATRI ITB-FTI
  197. Hasna Hanifah UNDIP-Biologi + UNILA-Teknik Kimia
  198. Antania Isyatira Kartika UNILA-Teknik Kimia
  199. Hana Noviandina UGM-B.Inggris
  200. Aliefa Asyifa UIN-FK

Yang diterima di PTS Favorit:

  1. Annisa Chastala UPN-FK
  2. Safira Indirani R. Trisakti-FKG
  3. Aknaf BINUS-Manajemen
  4. Evinia Candrasari IT TELKOM-Sistem Informas
  5. Putri Kurniawati UG-Sarmak T.Sipil S1+S2
  6. Kanigara P.L. UG-Sistem Informasi
  7. Ulfa Melivina UG-Sistem Informasi
  8. Dara Rizki Amalia President University-Manajemen
  9. Theressa Natalia UG-Akuntansi
  10. M.Fikrul Rozi Trisakti-Geologi
  11. Aldi Hafidz D. UPN-FK
  12. Putri Nur Amalina London School

Jumlah PTN: 200

Jumlah PTS: 12

Dari jumlah lulusan: 223

Masih proses pendataan...ditunggu infonya... Beritau jika ada data ganda atau Salah Nama

sumber: Wirdan Akhyar, S.Pd

TUGAS TAMBAHAN GURU 2012-2013

Tugas Tambahan dan Pembina Ekskul

  1. Wirdan Ahyar, S.Pd. : Wakasek Kurikulum / PJP RSBI
  2. Teguh Syahrudin, S.E. : Wakasek Kesiswaan
  3. Hj. Listianingsih, M.Pd. : Wakasek Hubungan Masyarakat
  4. Siti Rofingah, S.Pd. : Wakasek Sarana Prasarana
  5. Subejo, S.Pd., M.M. : Bidang Manajemen Representatif (MR)
  6. Siti Sun Aisyah, S.Pd. : Pembantu Bendahara Komite Sekolah
  7. Dra. Tati Dwi Suciati : Koordinator Bimbingan Konseling
  8. Eka Mustika S., M.Pd. : Urusan Pengawasan Pembelajaran dan KBM
  9. Siti Jainab, S.Kom. : Urusan Evaluasi dan Penilaian
  10. Elisabeth Tri S., S.Pd. : Urusan Kajian dan Pengembangan Kurikulum
  11. Rusika Meisari, S.Pd. : Pembina OSIS
  12. Rini Yunita Sari, S.T. : Koordinator Urusan Pengembangan Sains, Study Club dan Robotik
  13. Drs. Trisnayuana : Koordinator Urusan Pengembangan Non-Sains, Olahraga dan Seni, Pembina OR (Bela Diri, Futsal, Basket)
  14. Kujang Koswara, S.Pd. : Bidang Data dan Informatika
  15. Drs. Suhadi : Bidang Kerjasama kelembagaan dan komunikasi internal dan eksternal
  16. Samsudin, S.Pd. : Kepala Laboratorium IPA
  17. Zairin Zaini : PJ Laboratorium Fisika
  18. Dra. Hj. Yetty Darliaty : PJ Laboratorium Kimia
  19. Deden Suryasa, S.Pd. : PJ Laboratorium Biologi
  20. Tri Maryatun, S.Pd : Kepala Laboratorium Non IPA
  21. Dra. Hj. Zudaidah : PJ Laboratorium Bahasa
  22. Ary Rachman, S.Kom. : PJ Laboratorium Komputer
  23. Wiwin Wintarsih, S.Pd. : Kepala Perpustakaan
  24. Iwan Setiawan, S.Pd. : Pembina Paskibra dan Pramuka
  25. Yeti Wianti K., S.Pd : Pembina PMR
  26. Aryo Putranto, S.Pd. : Pembina Pepala
  27. Dra. Mas’idah. : Pembina Rohis Putri
  28. H. Ahmad Nasikin, M.Pd. : Pembina Rohis Putra
  29. Dra. Theresia Sitepu : Pembina Rokris
  30. Ratna Ristianti, S.Si. : Pembina KIR
  31. Palupi Handayani, S.Pd. : Pembina Seni I (Musik, Angklung, Rampak Kendang)
  32. Indah Wahyuni, S.Pd. : Pembina Seni II (PS, Teater, Tari, Saman)
  33. Dra. Budhewi Intan : Pembina Focus, Cirus, KPP
  34. Siti Mariam Mumpuni, S.Pd. : Pembina NBK (Bahasa Jepang)
  35. Drs. Sugiharto : Pembina English Club
  36. Dra. Hj. Endang S.W. : Pembina Koperasi Siswa

SOSIALISASI PROGRAM AFS 2012

Hampir setiap tahun SMA Negeri 1 Depok mengirimkan perwakilannya mengikuti program AFS di berbagai negara. Tercatat Arriyadul Qolbi dan Sri Yantih (AFS 2005-2006 di USA), Sarifah Sarah(AFS 2007 USA), Fatimah Sulistiowati (AFS 2007 Australia & Jepang 2009), Kartika Nurhayati (AFS 2007 ), Gilang Byantara (AFS 2008-2009 Jepang), Siti Aisyah (AFS USA 2009-2010), Annafi Avicenna (AFS 2010 USA), Raita Faza Amalia(AFS 2011 Perancis). Tahun ini pengenalan program AFS kepada siswa/siswi SMA N 1 Depok dilakukan oleh Annafi Avicenna dan SIti Rachmawati.

UTS KELAS X DAN XI

SMA Negeri 1 Depok melaksanakan Ujian Tengah Semester untuk Kelas X dan kelas XI yang dilaksanakan dari hari senin, 19 Maret 2012 sampai dengan kamis, 29 Maret 2012. Kelas XI melaksanakan ujian praktek UAS untuk mata pelajaran Agama, Seni Rupa, Biologi, Fisika, kimia dan Bahasa Indonesia.


Prestasi Internasional

  • SELAMAT DAN SUKSES KEPADA ALHAM FIKRI AJI atas prestasinya Mendapatkan Medali Perak Dalam Ajang Olimpiade Komputer Internasional di Kanada tahun 2010

  • SELAMAT DAN SUKSES KEPADA MUHAMMAD REZA ARDIAN atas prestasinya Meraih Medali Perak dan The Best Astronomi pada EARTH SCIENCE OLYMPIAD (IESO) di Modena, Italia, Pada 5-14 September 2011

  • SELAMAT DAN SUKSES KEPADA ASSIFA NUR HISANA.
    atas prestasinya lolos Pelatnas Tahap 3 untuk mewakili Indonesia dalam IBO(International Biology Olympiad) Tahun 2012 di Singapura


Prestasi Nasional Terkini

  • Adhika Satyadharma

  • Anindya Fitri Hapsari

  • Arasyan Albari


  • Assifa Nur Hisana

  • Rifqi Al Fatihi

  • Pusaka Kaleb Setyabudi


LOGIN ADMINISTRATOR

USER ID

Kelas Wali Kelas Data
X 1 Dra. Hj. Zudaidah DETAIL
X 2 Aryo Putranto, S.Pd DETAIL
X 3 Siti Mariam Mumpuni, S.Pd DETAIL
X 4 Inda Lina, S.Pd DETAIL
X 5 Hj. Zarnifatma, S.Pd DETAIL
X 6 Drs. Suhadi DETAIL
X 7 Yeye Yohaeni, S.Pd DETAIL
X 8 Indah Wahyuni, S.Pd DETAIL
XI IPA 1 Dra. Wiwin Wintarsih, S.Pd DETAIL
XI IPA 2 Yeti Wianti K,S.Pd DETAIL
XI IPA 3 Dra. Hj. Yetty Darliaty, S.Pd DETAIL
XI IPA 4 Ahmad Nasikin, M.PD DETAIL
XI IPA 5 Iwan Setiawan, S.PD DETAIL
XI IPA 6 Drs. Suhadi,S.PD DETAIL
XI IPS 1 Nerita B. Sagala, S.PD DETAIL
XI IPS 2 Palupi Handayani, S.PD DETAIL
XII IPA 1 Rini Yunita sari, S.Pd DETAIL
XII IPA 2 Dra. Hj. Endang SW DETAIL
XII IPA 3 DRA. THERESIA SITEPU DETAIL
XII IPA 4 Ratna Ristianty, S.Pd DETAIL
XII IPA 5 Dra. Budhewi Intan DETAIL
XII IPS 1 Sutarry, S.PD DETAIL
XII IPS 2 Kujang Koswara, S.PD DETAIL

.